Senin, 20 April 2015

Kunjungan Lapangan BKOPM MGDP ke RU IV Cilacap

13- 17 April 2015

PT.Pertamina (Persero) , Refinery Unit IV Cilacap.

   Bersama dengan pembimbing kami dari PCU(Pertamina Corporate University) dan para Dosen dari Akamigas STEM, pada tanggal 13 April 2015 kami berangkat ke Cilacap dalam rangka kunjungan lapangan untuk melihat dan mempelajari proses di SRU(Sulfur Recovery Unit), Loading LPG, dan mempelajari tentang HSE(Health and Safety Environment) di RU IV Cilacap. Dan kembali lagi ke cepu pada tanggal 17 April.
   Saat perjalanan pulang, kami sempat singgah di Jogjakarta untuk berwisata ke candi Prambanan. Yaa..sebagai refreshing setelah sekian lama belajar di Classroom dan kunjungan ke lapangan :D Sungguh pengalaman yang luar biasa bagi kami.





Pembukaan Kunjungan


RU IV



Bersama Opa Harto :D ( Dosen senior STEM )

Kunjungan hari pertama (HSE Demo Room)

HSSE

Wisata Candi Prambanan





Tidak ada komentar:

Posting Komentar